membedakan ikan cupang jantan dan betina
Kali ini saya akan memberikan sedikit tips membedakan ikan cupang jantan dengan betina, pastikan kita tidak tertipu saat membeli ikan cupang yang di jual ditoko ikan, karena banyaknya ikan cupang yang di jual oleh penjual ikan cupang banyak yang bilang ikan cupang itu jantan ternyata malah betina. nah saya akan memberikan tips membedakan ikan cupang jantan dengan betina langsung aja :
Ikan cupang jantan
ikan cupang jantan biasanya memiliki warna yang terang dan mengkilap dan juga memiliki Dasi yang panjang seperti yang terlihat di gambar
Gambar 1
(mempunyai dasi yang panjang dan berwarna cerah/mengkilap)
Gambar 2
(mempunyai dasi yang panjang dan mempunyai banyak corak warna )
seperti yang ada digambar 1 dan di gambar 2 dan mempunyai tubuh yang lebih panjang dibanding dengan cupang betina, biasanya cupang jantan ini yang bagus buat pajangan akuarium dirumah dan juga bisa buat aduan..
Ikan cupang betina
ikan cupang betina ini, memiliki warna yang pucat dan badan yang tidak terlalu panjang dari pejantan dan juga ikan cupang betina ini tidak banya di pilih para peng hobi cupang tarung seperti digambar ini
kita bisa melihat dengan jelas perbedaan cupang betina dan ikan cupang jantan ini
yahhh, semoga informasi ini dapat membantu para pecinta ikan cupang di Nusantara ini.....
Comments
Post a Comment